Pemilu legislatif yang diselenggarakan pada 5 April 2004 telah berlangsung dengan damai dan lancar. Hasil dari pemilu tersebut telah melahirkan susunan anggota legislatif terpilih, baik di DPR RI, DPRD Provinsi, DPRD Kabupaten/Kota, maupun Dewan Perwakilan Daerah (DPD).
Sepanjang tahun 2002 hingga 2003, lembaga pemerintah maupun non-pemerintah, di berbagai kota di Indonesia mengeluarkan laporan mengenai kasus kekerasan terhadap anak.
Beberapa hari terakhir ini, media massa ramai memberitakan kasus ”menghilangnya” pesawat Adam Air rute Surabaya-Manado yang belum ditemukan. Nasib 102 penumpang dan awak pesawat itu hingga kini masih tak tentu rimbanya. Ketika dikabarkan pesawat Adam Air jatuh di Desa Rangoan, Sulawesi Barat, maka seluruh perhatian segera mengarah ke lokasi tersebut.
Dewan Transportasi Kota (DTK) Kota Jakarta menurut rencana akan segera dibentuk. Gubernur DKI mengatakan bahwa pertengahan Agustus ini DTK sudah mulai dapat bekerja. Pembentukan DTK ini merupakan amanat dari Peraturan Daerah No. 12 tahun 2003 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan, Kereta Api, Sungai dan Danau serta Penyeberangan di Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta.
Bila tidak ada aral melintang, dalam hitungan beberapa bulan ke depan, Indonesia akan menentukan masa depannya dengan memilih siapa yang akan menduduki kursi nomor satu di negeri ini.