Kita baru saja memasuki tahun baru. Tahun dengan angka yang unik, 2020. Pertanyaan yang saban kali muncul menjelang dan sesudah tahun baru, apa resolusi yang dibuat menyongsong tahun baru ini. Resolusi, alias apa (saja) yang akan akan dituju pada tahun ini.
DI satu sudut pekarangan rumah, seorang lelaki bertubuh tegap hendak mulai bekerja. Ia melepas bajunya. Tak lama ia mengambil alat pemecah batu. Ancang-ancang dilakukannya. Terpancar rasa optimis di wajahnya. Lalu ia mulai memukul batu dihadapannya dengan keras.
JUSTERU hal-hal besar itu dimulai dari hal yang kecil,” seorang wanita mengatakan hal itu pada pacarnya di depan Kantor Urusan Agama. Sang lelaki mencoba meyakinkan kekasihnya bahwa urusan akan selesai bila petugas KUA diberi sogokan.
UANG bukanlah segalanya, tapi tanpa uang, seseorang tak dapat membeli segalanya. Begitulah pemeo yang sering kita dengar. Tapi pada satu momen tertentu, uang bisa menjadi segala-galanya. Walau jumlahnya hanya puluhan ribu rupiah saja. Tak percaya? Simaklah kisah berikut ini.
KEMAJUAN teknologi tak menjamin kejadian buruk bakal tidak terulang kembali. Bila manusia menjadi faktor penentu paling akhir dalam segala hal, maka sebaik dan secanggih apapun teknologi menjadi tak ada artinya.